Tutorial Mengunci Control Panel

Ini ada sedikit tips untuk mengamankan Control Panel sahabat Blogger dari tindak Kriminal Hacker,
caranya adalah dengan mengunci Control Panel anda agar tidak mudah dibobol dan disalah gunakan olen pengguna yang tidak bertanggung jawab.


Langsung aja nih Tutorialnya ::


Langkah pertama adalah membuka menu Registry Editor melalui Run dengan cara ketik "regedit" pada menu Run.
Selanjutnya sobat blogger masuk ke sub key HKEY_CLASSES_ROOT\CLSID\{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}\InProcServer32
Kemudian Klik ganda data string [(Default)] dan gantikan isinya menjadi selain shell32.dll. Misalnya : Shell32.dll-



Coba sekarang anda akses control panel, maka anda akan menemukan pesan No Page To Display. Untuk mengembalikan nya seperti semula, cukup balikan kembali shell32.dll- menjadi shell32.dll. (tanpa tanda minus)

Untuk mendapatkan hasil yang maksimal coba restart Komputer sobat.

selamat mencoba.

Penulis : Nyong Galau ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel Tutorial Mengunci Control Panel ini dipublish oleh Nyong Galau pada hari Rabu, 30 Maret 2011. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan Tutorial Mengunci Control Panel
 

0 komentar:

Posting Komentar